Cara membuat SITEMAP XML untuk BLOGGER dengan mudah

Daftar Isi
Sitemap merupakan daftar yang berisi link url yang mewakili konten yang kita buat pada blog/ website. Nah agar konten kita dapat ditemukan di pencarian google, maka kita harus mendaftarkan sitemap dari blog kita ke google webmaster agar dirayapi oleh mesin pencarian google. Dalam hal ini, cara membuat SITEMAP XML untuk BLOGGER dengan mudah tentu dibutuhkan.

Faktanya, membuat sitemap pada blogger sedikit lebih rumit dibandingkan dengan membuat sitemap menggunakan platform wordpress. Okay mas Adi akan membagikan tahapan tahapan pembuatan sitemap XML pada blogger.

1. Pertama, kalian kunjungi Ctrlq.org/blogger/ lalu masukan url alamat blog kalian secara lengkap (gunakan http:// atau https:// ) lalu klik generate sitemap.

Cara membuat SITEMAP XML untuk BLOGGER
Add caption


2.   Copy kode sitemap yang dihasilkan
cara membuat sitemap xml untuk blog


3. Pada preferensi penelusuran, cari robot txt khusus, pilih aktifkan lalu pastekan kode sitemap yang telah kita copy sebelumnya, lalu klik simpan perubahan.

Cara membuat SITEMAP XML untuk blogspot

3. Copy kode mulai dari atom.xml?redirect=...

4. Masuk ke Google Search Console lalu klik Peta Situs
Lalu pastekan setelah url nama blog kalian.

Okay selesai,
Mesin pencari akan secara otomatis menemukan file sitemap XML kalian melalui file robots.txt dan kalian tidak perlu melakukan ping secara manual.


Azhar Titan Bukan siapa-siapa

Posting Komentar